dprd-tasikmalayakota.go.id, BERITA – Panitia Khusus Pembahas LHP BPK Tahun 2022 melaksanakan rapat kerja dengan agenda pembahasan Tindak Lanjut LHP BPK pada hari Jumat (12/5/21) pukul 19.00 WIB. Rapat kerja tersebut bertempat di ruang rapat Paripurna yang dipimpin oleh H. Nurul Awalin, S.Ag., M.Si., selaku Ketua Pansus, yang dihadiri pula oleh Sekretariat Daerah, BPKAD, Anggota Pansus lainnya dan Perangkat Daerah Kota Tasikmalaya yang sudah di audit oleh BPK RI.
Foto Kegiatan :