dprd-tasikmalayakota.go.id, BERITA – Pada hari Senin 4 Oktober 2021, Pimpinan dan Anggota Panitia Khusus melaksanakan Rapat Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Tentang Pembentukan Dana Cadangan yang bertempat di Rapat 1 DPRD Kota Tasikmalaya.
Foto Kegiatan :