BerandaBeritaKegiatan Kunjungan Lapangan Ke OJK Kota Tasikmalaya

Kegiatan Kunjungan Lapangan Ke OJK Kota Tasikmalaya

dprd-tasikmalayakota.go.id, BERITA – Komisi II DPRD Kota Tasikmalaya menggelar Kunjungan Lapangan (On The Spot) bertempat di Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Kota Tasikmalaya Selasa (8/2/22). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Andi Warsandi, S.E selaku Ketua Komisi II, serta Perwakilan Anggota Komisi II diantaranya, Ir Tjahja Wandawa, Drs. H. Maman Darusman dan Ing. M Rijal Ar Sutadiredja, M.A.B.

Adapun Kunjungan Lapangan yang diterima langsung oleh Edi Ganda Permana selaku Kepala OJK Tasikmalaya tersebut, bertujuan untuk membahas perkembangan industri perbankan di Wilayah Timur yang dinilai meningkat juga perkembangan Pinjam Online ilegal yang dinilai berbahaya dan merugikan masyarakat. Adapun kegiatan tersebut diakhiri dengan sesi foto bersama.

Foto Kegiatan :
RELATED ARTICLES
- Advertisment -

Most Popular