dprd-tasikmalayakota.go.id, BERITA – Panitia Khusus (Pansus) Pembahas Raperda tentang Pemberdayaan Pesantren pada hari Jum’at tanggal 22 April 2022 menggelar Rapat Pembahasan Raperda tentang Pemberdayaan Pesantren bersama Bagian Hukum dan Kepala Bagian Kesra Kota Tasikmalaya. Kegiatan yang dilaksanakan di Ruang Rapat 1 DPRD Kota Tasikmalaya dipimpin oleh H. Wahid selaku Wakil Ketua Pansus Pembahas Raperda tentang Pemberdayaan Pondok Pesantren.
Foto Kegiatan :